Profesor Frank Fenner adalah ilmuwan yang berhasil menanam virus myxomatosis pada kelinci di tahun 1950-an untuk mengontrol jumlah mereka.
Ia sangat disegani di Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) terutama pada 1980 ketika Fenner mengumumkan pada Majelis Kesehatan Dunia cacar air berhasil diberantas.
Dalam wawancara dengan The Australia, pakar mikrobiologi yang dihormati itu menyatakan pesimismenya menyangkut masa depan kita. "Kita akan menjadi punah," katanya. "Apa pun yang kita lakukan sekarang sudah terlambat."
"Homo sapiens akan punah, mungkin dalam 100 tahun," katanya.
"Banyak hewan lainnya juga. Ini adalah situasi yang tak bisa dikembalikan dan aku pikir sudah terlambat. Aku berusaha tidak menyatakan bahwa orang harusnya berusaha untuk melakukan sesuatu, tetapi mereka terus menundanya."
Meskipun usaha dilakukan untuk mengurangi dampak terburuk dari overpopulasi dan perubahan iklim, Fenner percaya itu sia-sia. Nasib manusia sudah ditetapkan .
Populasi dunia diperkirakan melambung sampai 7 miliar pada tahun depan, dan membuat ancaman mengerikan pada makanan dan air. Fenner memprediksi terjadi perang memperebutkan makanan dalam beberapa dekade mendatang, di mana negara-negara berjuang untuk mengamankan pasokan yang berkurang.
Kekeringan global merusak lahan pertanian, jumlah gizi buruk meluas dan kemiskinan. Perubahan iklim merupakan faktor pendorong besar di balik peringatan dan menurut pendapat Fenner, kita telah melewati titik tidak bisa kembali.
Meskipun memiliki kemampuan ilmiah untuk mengatasi masalah global, tapi kurangnya kemauan politik untuk mengupayakan sesuatu gunas mencegah planet ini berubah menjadi mangkuk debu.
Di lan pihak meskipun peringatan ini bukan tanpa dasar, tetapi dunia akan sangat berbeda dalam 100 tahun. Fenner belum mempertimbangkan faktor teknologi yang membuat manusia lebih maju.
Kepunahan terjadi bila setiap anggota sebuah spesies mati. Jadi kecuali serangkaian bencana global seperti pandemi, pemanasan global, perang nuklir, hancurnya sumber daya, dampak asteroid terjadi di saat yang bersamaaan maka sejumlah kecil keturunan manusia masih bisa eksisi terlindung di planet ini.
Dalam makalah yang diterbitkan di jurnal Futures tahun lalu, peneliti menjawab pertanyaan: Musnahnya Manusia: Mungkinkah Terjadi?
"Umat manusia tidak mungkin punah tanpa kombinasi peristiwa bencana yang sulit dan berat," kata Tobin Lopes, dari University of Colorado Denver, dalam sebuah wawancara dengan Discovery News.
Dia menambahkan timnya sangat terkejut bagaimana sulitnya untuk mendapat skenario yang masuk akal di mana seluruh umat manusia akan punah.
Sitemap
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Entri Populer
-
Tahukah engkau, flashdisk itu ternyata punya banyak manfaat. Tentu, kami yakin kau juga pasti sudah tahu. Selain untuk menyimpan dan ment...
-
Bencana berarti suatu kejadian yang menimbulkan kerusakan, penderitaan, kerugian bahkan kematian pada manusia ataupun lingkungan yang dise...
-
Kita terlanjur mengenalnya sebagai kartu “remi”. Pad ahal “remi” sebenarnya nama salah satu permainan kartu yang oleh orang Inggris dise...
-
Presiden Filipina, Gloria Arroyo, menunjuk perawat kuku (manicurist) pribadinya dan tukang kebun istana kepresidenan MalacaƱang untuk men...
-
Sudah lama penguasaan bahasa Inggris menjadi pengetahuan yang perlu dipelajari oleh orang Indonesia. Mulai dari tahun 60’an hingga sekarang,...
-
back door Dalam keamanan sistem, lubang sengaja ditinggalkan di tempat oleh desainer atau pengembang. Mungkin dimaksudkan untuk digunakan o...
-
Percaya atau tidak, kisah-kisah hantu kerap bertebaran di sekitar kita. Namun yang tercatat dalam legenda cerita hantu tidak banyak. Berik...
-
Orangtua seringkali menemukan coretan-coretan pada dinding rumah yang dilakukan oleh si kecil. Kenapa anak kecil suka sekali mencoret-coret?...
-
Di Desa Tegalsambi kecamatan Tahunan kabupaten Jepara ada acara tradisi atau ritual yang saat ini masih di”uri-uri” kelestariannya yaitu pe...
-
Touch Screen MP3 Mirror Tidak lagi hanya sebuah cermin - Stocco cermin Maitre memiliki layar sentuh konsol di sudut kanan bawah, menawark...
Label
About Me
- ILLIYAN
- WATANSOPPENG, SULAWESI SELATAN, Indonesia
- Seorang manusia biasa, yang suka Kebebasan
Blog Archive
-
▼
2010
(216)
-
▼
Juni
(30)
- Inilah Alasan Kenapa Ada Lesun Pipi Disebagian Orang
- Manusia Di Perkirakan Akan Punah Dalam 100 Tahun
- Apakah Anda Kurus? Kemungkinan Umur Anda Pendek Lho
- Inilah 16 Kesalahan Terbesar Pebisnis Online
- Inilah 15 Jenis Kepribadian Berdasarkan Status “Fa...
- Ternyata Kejantanan Pria Bisa Diketahui Dari Suara
- Kembangkan Kepribadian Anda Dengan Cara – Cara Ber...
- Misteri 13 Gunung Berwajah Manusia di Seluruh Dunia
- Inilah Impian PSSI Berlaga Di Piala Dunia
- 8 Cara Jitu Hindari PHK
- 10 Selebriti Banci Yang Paling Terkenal di Dunia
- Penyebab Ngantuk Setelah Makan
- PLN Usulkan Listrik Untuk Masyarakat Miskin Gratis
- Inilah Orang - Orang Terkaya Di Dunia Pada Zaman D...
- Foto Penampakan Hantu Terpopuler Di Dunia
- 10 Kisah Penampakan Hantu Paling Terkenal
- Lokasi Angker Di Jakarta
- Koalisi Hacker Malaysia-Cina Serang Indonesia
- Inilah Alasan Di Balik Pentingnya Belajar Bahasa I...
- Inilah Arti Dan Asal Usul Nama "Indonesia"
- Dua Orang Tewas Ditabrak Mobil Polisi
- Seharusnya Pengunjung Restoran Wajib Habiskan Makanan
- Empat Makanan Pembersih Liver (Hati)
- Heboh!!! Di Medan Ada Telur Bisa Menari
- Inilah Pekerjaan Teraneh Di Dunia!!! Anda Berani M...
- Pasar Mutiara Pertama Ada Di Indonesia
- Liedson Tolak Nyayikan Lagu Kebangsaan Portugal
- Pintu Masuk Harry Potter Ke Hogwarts Benar-Benar Ada
- Rasa Takut Para Selebritis Top Yang Unik
- Edan, Toilet di Dalam Mobil
-
▼
Juni
(30)
0 komentar para sahabat:
Posting Komentar
Saya akan selalu menerima komentar, kritik, dan saran anda, jika anda berkomentar tampa PORN serta SPAM dan jangan pernah meninggalkan link pada kotak komentar.
Terimakasih atas partisipasi anda.
Jangan Lupa Follow Blog ini!!!