Janganlah menganggap remeh wanita-wanita di bawah ini karena mereka temasuk wanita yang berpengaruh di indonesia yang mewarisi semangat Raden Ajeng Kartini.
1. Megawati Soekarno Putri
Megawati merupakan satu-satunya wanita Indonesia pertama yang menjadi Wakil Presiden dan Presiden RI yang ke-5. Selama ini kekuasaan selalu dipegang oleh laki-laki. Megawati mampu menunjukkan bahwa wanita juga dapat berperan aktif serta berpartisipasi dalam dunia politik. Dia mampu mendobrak anggapan umum masyarakat selama ini bahwa wanita tidak dapat melakukan pekerjaan seperti laki-laki.
2. Moetia Hatta
Mutia Hatta merupakan mantan mentri Pemberdayaan wanita pada Kabinet Indonesia Bersatu. Beliau juga merupakan salah satu antropolog perempuan yang selama 30 tahun ini concern keliling seluruh pulau di Indonesia. Beliau juga sangat proaktif dalam memperjuangkan hak-hak asasi wanita, serta memperjuangkan hak-hak para TKI wanita yang diperlakukan sewenang-wenang oleh majikannya. Selain itu, beliau juga aktif memperjuangkan nasib wanita yang mengalami kekerasan dalam rumah tangga.
3. Sri Mulyani
Sri Mulyani saat ini menjabat di posisi penting, yaitu sebagai Menteri Keuangan Republik Indonesia. Beliau merupakan aset bangsa yang sangat tak ternilai yang dimiliki oleh Indonesia. Jangan meremehkan kinerjanya. Beliau ini memiliki segudang prestasi yang gemilang. Beliau menjabat sebagai Direktur Eksekutif International Monetary Foundation(IMF) sebagai orang termuda di jajaran IMF. Tentunya jabatan ini bukan jabatan yang remeh dan mudah untuk diraih. Sebab harus benar-benar orang yang kompeten untuk bekerja di sana. Beliau juga salah satu sumber inspirasi, sebab beliau mampu memecahkan banyak permasalahan pelik keuangan di Indonesia, seperti melunasi salah satu utang Indonesia, serta mampu membuat kebijakan-kebijakan yang bisa mengatasi permasalahan Indonesia. Beliau termasuk Menteri keuangan wanita yang brilian yang dimiliki oleh Indonesia.
4. Ani Yudhoyono
Ani Yudhoyono saat ini merupakan wanita no 1 di Indonesia. Beliau merupakan istri dari Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Beliau turut aktif melakukan kegiatan sosial serta selalu mendampingi SBY pada acara-acara kenegaraan. Beliau juga turut berpartisipasi dalam permasalahan sosial seperti pendidikan, kemiskinan, dan bencana alam lainnya. Serta memberikan perhatian yang nyata pada korban bencana alam seperti Tsunami, serta bencana alam lainnya. Selain itu beliau juga turut memajukan dan memberdayakan wanita agar lebih valuable.
5. Siti Hardiyanti Indra Rukmana
Beliau merupakan salah satu putri mantan presiden RI Soeharto.
6. Titiek Puspa
Dia merupakan penyanyi sekaligus seorang aktris. Di usianya yang sudah senja, dia masih aktif dalam berkarya di dunia musik dan hiburan.
7. Siti Fadilah Supari
Beliau merupakan Menteri Kesehatan RI. Beliau turut aktif dalam meningkatkan kualitas kesehatan rakyat Indonesia, serta melakukan berbagai kegiatan sosial di bidang kesehatan.
8. Christine hakim
Beliau merupakan aktris senior yang tidak diragukan lagi kemampuan aktingnya. Sudah banyak film yang diperankannya dengan penuh pnghayatan, sehingga tidak salah bila beliau mendapatkan banyak Achievement dalam dunia musik Indonesia.
9. Miranda Goeltom
Miranda Goeltom merupakan direktur utama Bank Indonesia. Jabatan ini diraihnya bukan karena embel-embel nama keluarga, melainkan beliau secara mandiri mampu menduduki jabatan itu karena jerih payahnya selama ini.
10. Moeryati Soedibyo
Moeryati Soedinyo merupakan wanita Indonesia yang sukses menjadi seorang enterpreneur yang produknya bisa menjadi produk nasional buatan Indonesia dan menjadi kebanggan tersendiri bagi Indonesia. Beliau memproduksi kosmetik yang bahan dasarnya berasal dari kekayaan alam Indonesia. Beliau mampu mensejajarkan produk kosmetiknya dengan kosmetik-kosmetik impor dan terkenal lainnya. Padahal beliau merintis usaha tersebut mulai dari nol. Beliau juga turut berpartisipasi dalam serangkaian kegiatan Putri Indonesia yang nantinya menjadi duta untuk Indonesia.
Sitemap
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Entri Populer
-
Tahukah engkau, flashdisk itu ternyata punya banyak manfaat. Tentu, kami yakin kau juga pasti sudah tahu. Selain untuk menyimpan dan ment...
-
Bencana berarti suatu kejadian yang menimbulkan kerusakan, penderitaan, kerugian bahkan kematian pada manusia ataupun lingkungan yang dise...
-
Kita terlanjur mengenalnya sebagai kartu “remi”. Pad ahal “remi” sebenarnya nama salah satu permainan kartu yang oleh orang Inggris dise...
-
Presiden Filipina, Gloria Arroyo, menunjuk perawat kuku (manicurist) pribadinya dan tukang kebun istana kepresidenan Malacañang untuk men...
-
Sudah lama penguasaan bahasa Inggris menjadi pengetahuan yang perlu dipelajari oleh orang Indonesia. Mulai dari tahun 60’an hingga sekarang,...
-
back door Dalam keamanan sistem, lubang sengaja ditinggalkan di tempat oleh desainer atau pengembang. Mungkin dimaksudkan untuk digunakan o...
-
Percaya atau tidak, kisah-kisah hantu kerap bertebaran di sekitar kita. Namun yang tercatat dalam legenda cerita hantu tidak banyak. Berik...
-
Orangtua seringkali menemukan coretan-coretan pada dinding rumah yang dilakukan oleh si kecil. Kenapa anak kecil suka sekali mencoret-coret?...
-
Di Desa Tegalsambi kecamatan Tahunan kabupaten Jepara ada acara tradisi atau ritual yang saat ini masih di”uri-uri” kelestariannya yaitu pe...
-
Touch Screen MP3 Mirror Tidak lagi hanya sebuah cermin - Stocco cermin Maitre memiliki layar sentuh konsol di sudut kanan bawah, menawark...
Label
About Me
- ILLIYAN
- WATANSOPPENG, SULAWESI SELATAN, Indonesia
- Seorang manusia biasa, yang suka Kebebasan
Blog Archive
-
▼
2010
(216)
-
▼
Mei
(58)
- Bocah 6 Tahun Memecahkan Rekor: Memiliki 31 Jari!!
- Ternyata Mumi Juga Sakit Jantung
- Inilah Mumi-Mumi Misterius Berwujud Iblis
- Inilah Cara Melihat Aura Dalam Diri Manusia Baik P...
- Inilah Utang RI ditahun 2010
- Jadi Kontroversi, Adegan Obama Shalat di Film 'Oba...
- Pendapat MUI Soal Alter Mengenai Status Kelaminnya
- Sai Baba: Dia Diperkirakan Sebagai Dajjal
- Ditemukan Obat Untuk Berhenti Dari Kecanduan Rokok
- Tools Berbahaya Dari Google
- Wanita Pembunuh Berantai Terbesar Dalam Sejarah
- 10 Bencana Terbesar Sepanjang Sejarah Indonesia
- 100 Bencana Terburuk Dan Terdasyat Yang Pernah Ada...
- "Susno Diperlakukan Lebih Buruk dari Teroris"
- Waduh Komodo Nyasar di Hotel di NTT, Gigit Buruh B...
- Lembaga Perlindungan Saksi: Susno Terancam
- Tradisi Unik Dan Seru!!!! : “Perang Obor“ Tegal Sa...
- Membaca Kesuksesan Orang Dari Weton Kelahirannya
- Inilah Sumpah Susno Duaji Dari Dalam Tahanan: Saya...
- Misteri Empat Ledakan Dahsyat Yang Belum Terpecahk...
- Akibat Youtube 5 Orang Ini Terkenal
- Hiii Serem! Nyi Roro Kidul Muncul Dalam Foto Kapol...
- Pilar Besi India Yang Tak Berkarat
- Malaysia Ubah Bengawan Solo ke "Main Cello"
- 10 Penjahat Kriminal Sepanjang Sejarah
- Ilmuwan AS Ciptakan "Kehidupan Buatan"
- The Rainbow Eucalyptus Si Pohon Pelangi
- Hati-Hati, Jangan Pakai Ponsel Lebih dari 30 Menit...
- Tanda -Tanda Orang Yang Mengalami Depresi
- Facebook Tidak Melindungi Privasi Pengguna ! ! !
- Sejarah Munculnya Ambulance
- Tukang Kebun Dan Perawat Kuku President Ditunjuk S...
- Para Mania Komputer Yang Selalu Ditemani Dengan Ko...
- Makhluk Aneh Di Lautan Dalam Jauh Dari Cahaya
- Taipe: Bikin Anak, Dapat Uang
- Aneh! Seorang Ibu Melahirkan Tanpa Hamil...(Kok Bi...
- Lagu Buat Sri Mulyani
- Warga Sukabumi Yang Berusia 160 Tahun!
- Wanita Yang Bekerja, Hukumnya Haram!!!!
- Bahan Perawatan Kecantikan Yang Aneh
- Wanita Yang Perananya Mendunia Di Internasional
- Anjing Misterius Yang Muncul Di Aksi Demo di Yunani
- Misteri Ekor Tokek!!!! Ekor Yang Sudah Putus Masih...
- Pohon Pisang Yang Aneh, Dihuni Makhluk Halus Dan B...
- Ibrahimovic Menentang Reporter Karena Dituduh HOMO
- Bupati Jember Dilaporkan ke Polisi Karna Dianggap ...
- Edan! Nenek 72 Tahun Pacari Cucu Sendiri dan Akan ...
- Peraih Nilai Tertinggi UN Butuh Uluran Tangan Anda
- Segitiga Bermuda Diduga Sebagai Rumah Dajjal
- Berita Perselinkuhan Brack Obama
- Bagaimanakah Cara Membuat Virus Komputer???
- Daftar Tokoh Paling Mengerikan Bagi Pers
- 20 Produsen Minyak Goreng Terbukti Melakukan Karte...
- Selebritis Dunia Yang Menyandang Citra Negatif Dim...
- Penemuan Harta Karun Rp 720 Milliyar Yang Siap Di ...
- Gangster/Komplotan Yang Ditakuti Karena Kekejamann...
- Link Exchange Informanz
- Wanita Hebat Dan Paling Berpengaruh Di Indonesia
-
▼
Mei
(58)
3 komentar para sahabat:
info yang bermanfaat tapi ibu qu kok g masuk y? @_@
maaf, ibu kamu tdk masuk dlm pencarian google....
Wah mantapppp!!!!
Tx gan inponya!!!
Posting Komentar
Saya akan selalu menerima komentar, kritik, dan saran anda, jika anda berkomentar tampa PORN serta SPAM dan jangan pernah meninggalkan link pada kotak komentar.
Terimakasih atas partisipasi anda.
Jangan Lupa Follow Blog ini!!!